Asosiasi Ibu Menyusui Indonesia (AIMI) adalah organisasi nirlaba berbasis kelompok sesama ibu menyusui dengan tujuan menyebarluaskan pengetahuan dan informasi tentang menyusui serta meningkatkan angka ibu menyusui di Indonesia.

Artikel Terbaru

Tak terasa, lebih kurang satu bulan lagi, kita akan memasuki bulan Ramadhan. Bagaimana tips berpuasa bagi ibu menyusui? Yuk, ikuti talkshow "Tips Berpuasa bagi Ibu Menyusui" yang diadakan AIMI Jogja pada 23 April 2017.
Keluarga pro ASI menjadi salah satu kunci keberhasilan ibu menyusui. Seperti apa upaya yang bisa dilakukan untuk membuat seluruh keluarga "melek ASI?". Temukan jawabannya dalam talkshow yang diadakan AIMI Jogja pada 24 APril 2017.
Pesta Pendidikan adalah kegiatan barengan kita, bentuk nyata dari para pemangku kepentingan yang Bergerak, Belajar, dan Bermakna bersama.
Kegiatan AIMI cabang Jogjakarta sepanjang tahun 2017

Kata Mereka Tentang AIMI

AIMI Market

Video

SELAMI

× Halo Available on SundayMondayTuesdayWednesdayThursdayFridaySaturday