Sukses menyusui diawali dengan mencari informasi melalui sumber yang terpercaya. Yuk bunda, ajak ayah, nenek, kakek, dan pengasuh untuk mengikuti Kelas Menyusui AIMI Pusat.
AIMI menggalang donASI untuk membantu korban bencana Palu, Sigi dan Donggala yang akan digunakan untuk pemberian makan, pendampingan konseling menyusui, dan bantuan yang berhubungan dengan kesehatan ibu, bayi dan anak di situasi bencana
Kuliah WhatsApp bersama Lianita Prawindarti dan pengurus AIMI Cabang Jogjakarta, catat tanggalnya 26 September 2018 dan segera daftar ke Ajeng 08121575240 SMS/WA